kip lhok
Beranda / /

  • 228 Lulusan Poltekkes Kemenkes Aceh Diwisuda, Ini Pesan Direktur Jenderal Tenaga Kerja Kesehatan Kemenkes RI


    Aceh | 1 tahun lalu
    228 Lulusan Poltekkes Kemenkes Aceh Diwisuda, Ini Pesan Direktur Jenderal Tenaga Kerja Kesehatan Kemenkes RI



    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebanyak 228 lulusan Politeknik Kesehatan atau Poltekkes Kemenkes Aceh Tahun Ajaran 2022/2023 diwisuda di Gedung Direktorat Poltekkes Kemenkes Aceh, Aceh Besar, pada Senin (12/6/2023). 

    Mereka yang diwisuda ini, 139 wisudawan dari Program Diploma Tiga dan 89 Wisudawan dari Program Sarjana Terapan. Tiga wisudawan lulusan Diploma Tiga jurusan gizi yang menerima beasiswa PADINAKES mengikuti wisuda secara daring.